Friday, February 15, 2013

Harga Resmi LG Optimus G di Indonesia

Harga Resmi LG Optimus G di Indonesia. Kabar gembira datang dari LG, karena varian terbaru mereka LG Optimus G akan segera mendarat di Indonesia. Ya, Smartphone yang memiliki spesifikasi perangkat keras yang mirip dengan Nexus 4 ini akan mulai dijual di Indonesia Maret 2013 mendatang.

Meski saat ini belum resmi meluncur, smartphone LG Optimus G ini sudah dapat dipesan di toko online Erafone atau Global Teleshop dengan harga Rp 5,5 juta. Namun Smartphone yang diklaim oleh LG sebagai keluaran mereka yang paling canggih ini akan mulai dipasarkan di tanah air Maret 2013 mendatang.

Harga Resmi LG Optimus G di Indonesia

Seperti diketahui dari Spesifikasi Lengkap LG Optimus G, Smartphone ini di tenagai oleh prosesor quad core Qualcomm Snapdragon S4 Pro berkecepatan 1,5GHz yang di support dengan operating system Android v4.0 Ice Cream Sandwich yang nantinya akan diupgrade ke Android v4.1 Jelly Bean. Untuk mendukung system ini RAM sebesar 2GB pun disematkan di smartphone milik LG ini. Tak ketinggalan Kamera beresolusi 13MP pun disematkan untuk anda yang suka mengambil foto dan video.

Harga Resmi LG Optimus G di Indonesia
Harga Resmi LG Optimus G di Indonesia diperkirakan sekitar Rp.6,5juta
Nah, itulah tadi informasi mengenai Harga Resmi LG Optimus G di Indonesia. Semoga bermanfaat

No comments:

Post a Comment